Energi Baru Untuk Awal Perubahan dan Semangat Keberlanjutan

bukaberita.id, Energi Baru Untuk Awal Perubahan dan Semangat Keberlanjutan merupakan tagline yang digaungkan Perusahaan Listrik Negara (PLN) pada tahun 2025 ini, guna menciptakan masa depan yang lebih hijau dan berkelanjutan.

Energi Baru sendiri merujuk pada energi terbarukan yang merupakan sumber energi yang tersedia secara alamiah yang dapat dimanfaatkan terus menerus serta berdampak baik bagi kehidupan manusia dan lingkungan. Beberapa energi terbarukan diantaranya energi surya, energi angin, bio energi dan yang lainnya.

“Hidup ini berawal dari sebuah mimpi. Membawa keyakinan untuk meraih sebuah tujuan. Dimulai dari langkah kecil, kita nyalakan perubahan dengan energi baru. Saatnya, kita bersiap untuk menyongsong masa depan, dengan semangat keberlanjutan.”

https://youtu.be/GeF41GDl9yE?si=KGSzlE9YPvj-XUG3

#PLN #PLNUntukIndonesia
#AcceleratingRenewableEnergy #SwasembadaEnergy

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *